Category: Fiksi


Renungan pemuda

Duhai pemuda, bencana saat kau hanya sibuk mengumbar kata di antara wanita. Berdalih menyerukan kebenaran dan menunjukkan jalan kebaikan, namun kau begitu menikmati di kala wanita-wanita mengagumi dan menyukai setiap kata yang kau ucapkan. Tidaklah kau sadari lubang neraka sedang kau masuki karena telah menyebabkan hati-hati itu tertambat pada selain ilahi. Apa kau Continue reading

RENCANA ALLAH MEMANG INDAH

Pantai Kute, sebuah pantai yang tersohor di kalangan turis-turis yang singgah ke Indonesia. Pantai yang menawarkan keindahan alam yang sangat mengagumkan, membuat hati yang hambar menjadi ada rasa. Anginnya yang semilir, desiran ombak yang menderu-deru, nyanyian pasir yang berbisik, tarian nyiur kelapa yang amat gemula seakan menawarkan sebuah pertunjukkan yang sangat sayang untuk dilewatkan. Tapi langit di atas sana tak mendukung keceriaan semua penghuni pantai. Dia begitu lesu dan suram. Begitu halnya dengan seorang gadis yang tengah terpekur di atas gundukan pasir putih itu. Matanya yang sayu menerobos jauh melewati hamparan laut yang amat megah, seakan ia menemukan sebuah pulau diseberang sana. Pikirannya melayang jauh menuju langit yang tak berwarna. Tiba-tiba seorang gadis berjilbab hijau datang menghampirinya dan mengambil posisi duduk tepat di sebelah kanannya. “kamu kenapa tho fah?” tanya gadis berjilbab hijau itu pada alifah “Mbok yo cerita kalo ada masalah, jangan nyuekin sahabatmu iki loh.”

“Aku malu nay, aku malu pada diriku sendiri. Aku juga malu pada Allah, Continue reading